RAPAT PENYUSUNAN RENCANA PENANGULANGAN BENCANA ( RPB )
I Kadek Widiardana 26 Januari 2026 11:10:09 WITA
BUUBUNAN, 22 JANUARI 2026
Pada hari Kamis, 22 Januari 2026 bertempat di Gedung Hita Gosana Desa Bubunan,Pemerintah Desa Bubunan melaksanakan Rapat Penyusunan Rencana Penangulangan Bencana bersama Tim Kanal, Ketua BPD, Ketua LPM serta Tim Relawan Ketangguhan Desa. Pada kesempatan ini Fasilitator Ketangguhan Desa Bapak Putu Ana Susila, SE menyampaikan Rancangan Rencana Penanggulangan Bencana yang sudah disusun bersama tim Forum Penangulangan Resiko Bencana ( FPRB ) berdasar atas Kajian Resiko Bencana ( KRB) Desa yang sudah disusun sebelumnya guna di evaluasi dan di sepakati bersama BPD serta LPM Desa Bubunan demi terwujudnya Desa Tangguh Bencana ( DESTANA) .( Late Post )
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
















