KKN STAHN MPU KUTURAN SINGARAJA
I Kadek Widiardana 16 Oktober 2024 08:36:07 WITA
RABU, 02 OKTOBER 2024
Pada hari Rabu,02 Oktober 2024 bertempat di gedung Hita Gosana Bubunan,Pemerintah Desa bersama dengan Desa Adat dan BPD melaksanakan Acara Serah Terima mahasiswa STAHN Mpu Kuturan yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Di desa Bubunan.
Pada kesempatan ini pemerintah Desa Menyambut baik kegiatan KKN ini,Pemerintah Desa berharap mahasiswa yang melaksanakan KKN di desa Bubunan bisa membantu meng-edukasi masyarakat serta meningkatkan dan mengembangkan Potensi Potensi yang ada di desa Bubunan,sehingga Desa Bubunan bisa menjadi desa yang Mandiri kedepannya.
Komentar atas KKN STAHN MPU KUTURAN SINGARAJA
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- SELAMAT MENYAMBUT NATAL 2024 DAN TAHUN BARU 2025
- MONITORING DAN EVALUASI ( MONEV ) HATINYA PKK
- PEMDES BUBUNAN TERIMA BANTUAN SARPRAS PORGRAM DESA CERDAS ( SMART VILLAGE ) FASE III TAHUN 2024
- BLT DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2024
- PERPISAHAN KKN STAHN MPU KUTURAN
- GOTONG ROYONG KKN
- TRANSFORMASI DIGITAL PELAYANAN PUBLIK DI KABUPATEN BULELENG